Pada hari Rabu,12 Oktober 2022. Kelompok Studi Pasar Modal Universitas Nasional (KSPM UNAS) telah melaksanakan kegiatan pengukuhan pengurus KSPM. Dimana kegiatan ini dilaksanakan secara offline di Ruang Rapat Cyber Library. Kegiatan pengukuhan ini membahas visi misi dan proker dari KSPM UNAS. Dalam Acara pengukuhan ini dihadiri oleh :
👤 : Dr. Rahayu Lestari, S.E., M.M. (Wakil Dekan Universitas Nasional)
👤 : Dr. Arni Karina S.E., M.Si.M.
(Kepala Galery Investasi Universitas Nasional)
👤 : Dr. Resti Hardini, S.E., M.Si.
(Ketua Program Studi Manajemen FEB Universitas Nasional )
👤 : Dr. Subur Karyatun, S.E,.M.M.
(Sekertaris Prodi Manajemen FEB Universitas Nasional)
Link Dokumentasi Kegiatan Pengukuhan KSPM Universitas Nasional :
https://drive.google.com/drive/u/2/folders/1KuiegZnK2qe_BKTe7AgF1MNy8KDMoouY