pada tanggal 18 Maret 2023 telah dilaksanakan kegiatan lomba stocklab internal. yang dilaksanakan di sekre GITC Universitas Majalengka peserta kegiatan ini adalah anggota GIBEI UNMA dengan tujuan untuk menambah pengetahuan mengenai transaksi saham melalui stocklab yang menyenangkan dan dapat mudah dipahami oleh siapa saja.